VISI PERUSAHAAN
Menjadi perusahaan yang mampu
memberikan layanan kepada semua pelanggannya dengan rasa Aman, oleh karena nya
kami memberikan motto dalam perusahaan ekspedisi kami “ Aman Terdepan Sampai
Tujuan “ artinya bahwa kami berkomitmen dengan layanan yang kami berikan dengan
sebuah pelayanan paling prima guna memberikan yang terbaik buat semua customer
dengan ditunjang keberadaan cabang kami sendiri. Besar harapan kami, kedepannya
kami akan mampu menjadi sebuah perusahaan multimoda transport yang handal,
berkualitas dan terpecaya.
MISI PERUSAHAAN
Turut berperan serta dalam usaha
meningkatkan pertumbuhan perekonomian nasional, dengan cara mempermudah dan
memperlancar proses pendistribusian barang dengan aman, cepat dan tepat.
Membangun perusahaan yang mampu menciptakan
lapangan kerja berkualitas bagi masyarakat, dengan mengusung nilai – nilai
berikut :
ü Berpegang pada etika dan berpegang teguh pada standar etika bisnis
yang tinggi dalam setiap aktivitas
ü Gigih, terus menerus menerapkan standar internal yang tinggi dalam
setiap aktivitas usaha sehingga memotivasi karyawan untuk berupaya keras dalam
memberikan kepuasan kepada pelanggan.
ü Saling menghormati dan membangun hubungan berdasarkan prinsip
saling menghormati diantara sesama rekan kerja, pelanggan dan pengusaha.
0 komentar:
Posting Komentar